Blog

Informasi berita terbaru mengenai perkembangan daerah

Seleksi PPPK Pemda Sumbawa Barat Berjalan Lancar

Sumbawa Barat – Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) bagi ribuan calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) berjalan lancar. Hari pertama seleksi yang berlangsung Jum’at (10/11/2023) di gedung CAT milik Badan Kepegawaian Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) dihadiri seluruh peserta. &lsquo...

Read More

20 Tahun KSB, Bupati H.W.Musyafirin Ingatkan Masyarakat untuk Tetap Makmurkan Masjid

Sumbawa Barat - Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada tanggal 20 November 2023 nanti genap berusia 20 tahun.  Di usianya ini, Kabupaten Sumbawa Barat berhasil meraih berbagai prestasi terbaik. Baik tingkat nasional hingga internasional. Sumbawa Barat dinilai berhasil dalam berbagai bidang, baik itu pembangunan, pelayanan dasar hingga ke...

Read More

Lagi, ASN Pemda KSB Diingatkan Soal Netralitas Jelang Pemilu

Sumbawa Barat – Untuk kesekian kalinya, Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemda Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) diminta menjaga netralitas jelang pemilu serentak 14 Februari 2024 mendatang.    Sebagai ASN, mereka diminta tidak terlibat dalam politik praktis mendukung salah satu pasangan calon (Paslon) Presiden dan Wakil Presiden maupun DPD, DPR RI, DPRD Provinsi...

Read More

Lantik Kasat Pol PP Baru dan Sekdis Ketahanan Pangan, Ini Pesan Wabup Sumbawa Barat

Sumbawa Barat – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemda Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) resmi terisi melalui mutasi yang berlangsung Jum’at (10/11/2023).    Bupati Sumbawa Barat, H.W.Musyafirin resmi menunjuk H. Ibrahim sebagai Kasat Pol PP yang baru. Proses pelantikan Kasat baru ini pun dilakukan Wakil Bupati Su...

Read More

4 Pejabat Pemda Sumbawa Barat Dimutasi

Sumbawa Barat – Mutasi Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kembali bergulir, Jum’at (10/11/2023). Mutasi yang dipimpin Wabup Sumbawa Barat, Fud Syaifuddin itu menyasar 2 pejabat eselon II (jabatan tinggi pratama) dan 2 pejabat eselon III (administrator).    Pejabat eselon II yang dimutasi itu antara lain, dr. H...

Read More

Hadiri Deklarasi Pemilu Damai, Ini Pesan Wabup Sumbawa Barat

Sumbawa Barat – Wakil Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Fud Syaifuddin menghadiri deklarasi pemilu damai yang digelar Kodim 1628/Sumbawa Barat, Kamis (9/11/2023).  Kegiatan yang diinisiasi Kodim 1628/Sumbawa Barat itu dihadiri unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda). Di antaranya Kapolres, AKBP Yasmara Harahap, Kajari, Titin Herawati Utara, Ke...

Read More

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sumbawa Barat Siapkan Web Literasi Digital

Sumbawa Barat—Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kini tengah merancang strategi kebijakan peningkatan budaya literasi digital. Strategi maksimalkan era digital ini bertujuan mendukung proses pembelajaran di sekolah. ‘’Literasi digital ini memanfaatkan kemajuan tehnologi yang ada,’’ jelas Kepala Dinas P...

Read More

Kabar Gembira, Rekrutmen 18 Job Skill Proyek Smelter Mulai Berjalan

Sumbawa Barat - Kabar gembira bagi masyarakat Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) yang ingin bekerja di perusahaan pabrik smelter. Saat ini, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Sumbawa Bara mulai memproses 18 job pekerjaan untuk tenaga skill.   ‘’Sudah cukup banyak yang mendaftar, sekarang berkas yang sudah kita teri...

Read More

Pemda Sumbawa Barat Salurkan 60 Unit Handtraktor Program Bariri Tani

Sumbawa Barat - Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat kembali menyalurkan bantuan Bariri Tani untuk kelompok tani. Bantuan itu diserahkan langsung Bupati Sumbawa Barat, H.W.Musyafirin usai memimpin Apel Syukur ke 10, Jum’at (20/10/2023). Untuk tahap awal, bantuan yang diserahkan sebanyak 60 unit.   ‘’Saya harap bantua...

Read More

Dukung Penurunan Stunting, Bupati Sumbawa Barat Resmikan Depot Air Bersih Bantuan Amman Mineral

Sumbawa Barat –Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), H.W.Musyafirin meresmikan Depot Air Bersih Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang. Depot Air Bersih ini merupakan kontribusi PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMMAN) bekerja sama dengan Yayasan CARE Peduli (YCP).   Program ini bertujuan untuk wujudkan akses...

Read More

About Us

Dengan terbentuknya PPID dan PLID, pemohon informasi sesuai dengan haknya dapat memperoleh informasi publik yang dihasilkan oleh Pemerintah KSB sesuai dengan ketentuan UU No. 14 Tahun 2008.


Jam Pelayanan

Waktu pelayanan PPID dilakukan dari Senin s/d Jumat mulai pukul 08.00 - 17.00 WITA. Informasi akan diberikan paling lama dalam waktu 10 (sepuluh) hari kerja dan dapat diperpanjang paling lambat 7 (tujuh) hari kerja berikutnya dengan memberikan dengan memberikan alasan secara tertulis.


Address

Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat
Komplek KTC - Taliwang
Sumbawa Barat, NTB 84452
P: (0372) 8281747, 8281748 Fax. (0372) 8281765

Newsletter


Our Location