Blog

Informasi berita terbaru mengenai perkembangan daerah

THR Karyawan Tuntas, Disnakertrans Apresiasi Perusahaan

Sumbawa Barat - Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)  mengapresiasi seluruh perusahaan yang beroperasi di KSB taat melaksanakan kewajibannya membayar Tunjang...

Read More

9 Calon Direktur Perumda Barinas Lolos Seleksi Administrasi

Sumbawa Barat - Panitia Seleksi (Pansel) Calon Direktur Perumda Barinas resmbi mengumumkan 9 orang pelamar yang dinyatakan lulus seleksi administrasi. Para peserta ini nantinya akan mengikuti tahapan seleksi lanjutan yang rencananya a...

Read More

Sekda KSB, Apresiasi Program Beasiswa AMMAN

Sumbawa Barat – Sekretaris Daerah (Sekda) Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), H. Amar Nurmansyah, ST, M.Si mengapresiasi program beasiswa pendidikan yang dilaksanakan PT Amman Mineral Nusa Tenggara (AMMAN...

Read More

Sering Kecelakaan, Dishub KSB Segera Pasang Rambu Lalu Lintas

Sumbawa Barat - Dinas Perhubungan Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) akan memasang rambu lalu lintas di jalan lintas Tongo, Kecamatan Sekongkang.    Pemasangan rambu lalu lintas in...

Read More

DLH Imbau Warga Tak Jualan di atas Trotoar

Sumbawa Barat - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kembali melakukan berbagai langkah cepat, menertibkan pedagang yang menggunakan badan jalan dan trotoar sebagai tempat berjual...

Read More

About Us

Dengan terbentuknya PPID dan PLID, pemohon informasi sesuai dengan haknya dapat memperoleh informasi publik yang dihasilkan oleh Pemerintah KSB sesuai dengan ketentuan UU No. 14 Tahun 2008.


Jam Pelayanan

Waktu pelayanan PPID dilakukan dari Senin s/d Jumat mulai pukul 08.00 - 16.00 WITA. Informasi akan diberikan paling lama dalam waktu 10 (sepuluh) hari kerja dan dapat diperpanjang paling lambat 7 (tujuh) hari kerja berikutnya dengan memberikan dengan memberikan alasan secara tertulis.


Tags

Address

Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat
Komplek KTC - Taliwang
Sumbawa Barat, NTB 84452
P: (0372) 8281747, 8281748 Fax. (0372) 8281765

Bülten


Adresimiz