Blog

Informasi berita terbaru mengenai perkembangan daerah

LASQI Sumbawa Barat Raih Juara Pertama Qasidah Kolaborasi Festival Seni Qasidah Tingkat Provinsi NTB

Sumbawa Barat – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LASQI Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara (NTB) berhasil meraih juara pertama pada festival seni Qasidah tingkat Provinsi NTB untuk kategori Qasidah Kolaborasi yang berlangsung di Kabupaten Sumbawa. Tim Lasqi Sumbawa Barat yang beranggotakan 25 orang tersebut berhasil menyisihkan peserta lain dari sembilan k...

Read More

Lima Jalan Utama Masuk Proyek Strategis Daerah (PSD) Pemda Sumbawa Barat

Sumbawa Barat - Lima ruas jalan utama dipastikan akan dituntaskan tahun 2023 ini. Kelima jalan itu masuk dalam Proyek Strategis Daerah (PSD).  ‘’Lima jalan itu antara lain ruas jalan Undru, jalur dua dalam Kota Taliwang, jalan Rempe-Seloto dan Belisung-Bertong,’’ jelas Kepala Bidang (Kabid) Bina Marga, Dinas Pekerjaa...

Read More

Izin Pinjam Pakai Lahan Terbit, Land Clearing Area Genangan Tiu Suntuk Bisa Segera Dikerjakan

Sumbawa Barat - Wakil Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Fud Syaifuddin memastikan proses land clearing, pembersihan lahan untuk area genangan bendungan Tiu Suntuk, Kecamatan Brang Ene sudah bisa dilakukan setelah terbitnya izin pemanfaatan kawasan hutan lindung dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) beberapa waktu lalu.  ...

Read More

Hotmix Jalan TGH ZAM Dilanjutkan Melalui APBD Sumbawa Barat

Sumbawa Barat – Lanjutan hotmix jalan TGH Zainuddin Abdul Majid (ZAM) sepanjang kurang lebih 3 kilo meter di Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) dipastikan akan menggunakan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Pemda Sumbawa Barat tahun 2023. Sebelumnya, jalan itu merupakan milik Pemrov NTB, untuk ditangani APBD Sumbawa Barat, daerah masih m...

Read More

Bupati Sumbawa Barat Harap UMKM Branding Produk Lokal

Sumbawa Barat – Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), H.W.Musyafirin berharap, pelaku UMKM lokal yang ada di Sumbawa Barat harus percaya diri untuk terus mempromosikan produk lokal setempat. Permintaan itu disampaikan bupati disela-sela membuka kegiatan Mini Exhibition UMKM mitra Amman Mineral, Minggu (6/8/2023) di halaman kan...

Read More

Bupati Sumbawa Barat Jalan Sehat Bersama Rektor Undova dan WR IV Universitas Mataram

Sumbawa Barat - Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) H.W. Musyafirin bersama Rektor Undova dan Jajaran Civitas Akademika Universitas Mataram memeriahkan acara jalan sehat dalam rangka memeriahkan acara bertajuk pengabdian Universitas Mataram dan Universitas Cordova di Sumbawa Barat.  Kegiatan ini merupakan bagian dari pembu...

Read More

Pemerintah Imbau Masyarakat Patuhi SOP Penanganan Rabies

Sumbawa Barat - Status Kejadian Luar Biasa (KLB) Rabies sampai saat ini belum dicabut Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) sejak pertama kali dilaporkan pada akhir Maret 2022 lalu. Masyarakat juga diminta tetap waspada dan mengikuti Standar Operasional Prosedur (SOP) jika menjadi korban gigitan Hewan Pembawa Rabie...

Read More

Pemda Sumbawa Barat Terima Izin Pinjam Pakai Lahan Bendungan Tiu Suntuk dari Menteri LHK RI

Sumbawa Barat – Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) resmi menerima Surat Keputusan (SK) Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan tentang izin pinjam pakai areal genangan bendungan Tiu Suntuk.  Izin pinjam pakai itu diserahkan langsung Menteri LHK, Siti Nurbaya kepada Wakil Bupati Sumbawa Barat, Fud Syaifuddin, Rabu (2/8...

Read More

Pemda Sumbawa Barat Tunggu Rekomendasi Komnas HAM

Sumbawa Barat – Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) kini tengah menunggu hasil rekomendasi dari Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM).    ‘’Mediasinya sudah, Pemda KSB termasuk bersama pihak terkait lainnya tinggal menunggu rekomendasi dari Komnas HAM,’’ papar Asisten II Setda Sumbawa Barat, ...

Read More

Pawai Budaya Nusantara Meriahkan HUT ke 60 SMPN 1 Taliwang

Sumbawa Barat – Pawai budaya nusantara memeriahkan hari ulang tahun (HUT) ke 60 tahun SMP Negeri 1 Taliwang berlangsung meriah. Kegiatan yang dibuka langsung Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah Selasa (1/8/2023) itu melibatkan ribuan siswa, mulai dari tingkat Sekolah Dasar (SD) hingga SMP se Kecamatan Taliwang.    Me...

Read More

About Us

Dengan terbentuknya PPID dan PLID, pemohon informasi sesuai dengan haknya dapat memperoleh informasi publik yang dihasilkan oleh Pemerintah KSB sesuai dengan ketentuan UU No. 14 Tahun 2008.


Jam Pelayanan

Waktu pelayanan PPID dilakukan dari Senin s/d Jumat mulai pukul 08.00 - 16.00 WITA. Informasi akan diberikan paling lama dalam waktu 10 (sepuluh) hari kerja dan dapat diperpanjang paling lambat 7 (tujuh) hari kerja berikutnya dengan memberikan dengan memberikan alasan secara tertulis.


Tags

Address

Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat
Komplek KTC - Taliwang
Sumbawa Barat, NTB 84452
P: (0372) 8281747, 8281748 Fax. (0372) 8281765

Bülten


Adresimiz