Blog

Informasi berita terbaru mengenai perkembangan daerah

Bupati Ajak Masyarakat Sumbawa Barat Cinta Batik

Sumbawa Barat – Ribuan anak TK se-Kabupaten Sumbawa Barat mengikuti pawai batik. Pawai dalam rangka memperingati Hari Batik Nasional itu melibatkan 101 TK se-Sumbawa Barat Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Kegiatan yang dibuka langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H. W. Musyafirin, Kamis (14/9/2023) itu berlangsung meriah. Ini merupakan kegiatan pertama yang dii...

Read More

Bupati Sumbawa Barat Lantik Direktur Perumdam Bintang Bano

Sumbawa Barat – Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), Dr.Ir.H.W.Musyafirin, MM melantik, Benny Ahmadi, SE, MP sebagai Direktur Perusahaan Umum Daerah Air Minum (Perumdam) Bintang Bano periode 2023-2028. Benny Ahmadi dilantik setelah sebelumnya mengikuti proses seleksi calon direktur yang dilaksanakan Panitia Seleksi ...

Read More

Hadiri Kegiatan Job Fair dan Gebyar UMKM, Ini Pesan Bupati Sumbawa Barat

Sumbawa Barat – Bupati Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), H.W.Musyafirin menghadiri dan membuka langsung kegiatan Job Fair dan Gebyar UMKM yang dilaksanakan bersamaan kegiatan Car Free Day yang berlangsung Minggu (27/8/2023). Didampingi isti, Hj. Hanifah W.Musyafirin dan sejumlah pejabat Pemda Sumbawa Barat maupun unsur forum komunika...

Read More

PMI Asal Kabupaten Sumbawa Barat Meninggal Dunia Saat Hendak Pulang ke Indonesia

Sumbawa Barat — Kabar duka kembali diterima keluarga salah satu Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal Desa Tebo, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).  Satria binti Masri, perempuan 49 tahun ini diketahui meninggal dunia di tengah rencananya kembali ke Indonesia. Satria diketahui berangkat sebagai PMI sejak t...

Read More

About Us

Dengan terbentuknya PPID dan PLID, pemohon informasi sesuai dengan haknya dapat memperoleh informasi publik yang dihasilkan oleh Pemerintah KSB sesuai dengan ketentuan UU No. 14 Tahun 2008.


Jam Pelayanan

Waktu pelayanan PPID dilakukan dari Senin s/d Jumat mulai pukul 08.00 - 16.00 WITA. Informasi akan diberikan paling lama dalam waktu 10 (sepuluh) hari kerja dan dapat diperpanjang paling lambat 7 (tujuh) hari kerja berikutnya dengan memberikan dengan memberikan alasan secara tertulis.


Tags

Address

Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat
Komplek KTC - Taliwang
Sumbawa Barat, NTB 84452
P: (0372) 8281747, 8281748 Fax. (0372) 8281765

Bülten


Adresimiz